Konsep iPhone Masa Depan
Sabtu, 30 Maret 2013
0
komentar
1.
Akan seperti apa wujud iPhone di tahun depan atau tahun-tahun mendatang, barangkali memang hanya Apple yang tahu. Meski demikian, munculnya sejumlah konsep hasil kreasi para desainer bisa menjadi harapan baru jika Apple bersedia mengadopsinya.
Seperti sebuah konsep iPhone terbaru yang diupload di Youtube oleh seorang berinisial FranSnk3d. Dengan mengumpulkan ide-ide dari konsep iPhone yang pernah ada, FranSnk3d menghasilkan sebuah render iPhone yang dilengkapi sebuah holographic keyboard juga sebuah Vibrative Virtual Keyboard untuk mengetik di sembarang permukaan datar.
Untuk saat ini barangkali Anda akan mengatakan hal tersebut tidak akan mungkin diberikan pada iPhone. Tapi ingatkah Anda bahwa beberapa tahun lalu ponsel touchscreen juga merupakan hal mustahil hingga Apple menjadikannya nyata di tahun 2007 melalui rilis original iPhone?
2.
Dilengkapi akan semua fitur yang paling penting, termasuk mic, pembicara, penerima kamera, layar sentuh dan sensor pergelangan tangan pulsa, iPhone 'Next G' benar-benar generasi berikutnya iPhone, melangkah jauh dari konsep mandiri teknologi.
3.
Apa jadinya jika henpon iPhone dibikin menyatu dengan jari tangan? Mungkin jawabannya ada pada konsep henpon iPhone 5 Spider ini. Konsep henpon ini memiliki kaki-kaki yang mirip laba-laba sehingga bisa merekat pada jari-jemari tangan.
Konsep iPhone Spider ini mungkin saja diwujudkan di masa depan, dan bukan tidak mungkin jika nantinya model henpon yang beredar di pasar salah satunya seperti ini. Toh Apple sebelumnya juga membuat inovasi iPod nano yang bisa diubah menjadi jam tangan digital.
Henpon iPhone laba-laba ini didesain oleh perancang Federico Ciccarese. Dia terilhami dari model kaki laba-labar yang jumlahnya delapan, lantas diwujudkan dalam iPhone 5 Spider ini menjadi 6 kaki yang dibalut warna metalik. Sebuah konsep henpon yang brilian.
4.
iPhone telah memiliki konsep untuk smartphone nya di masa akan datang.
iPhone yang super canggih ini adalah iPhone / Handphone yang akan digunakan pada tahun – tahun yang akan datang yang kelihatannya sangat mustahil tapi akan ada dimasa yang akan datang. oke kalau begitu kita lihat saja pada beberapa gambar dibawah ini konsepnya, tampilan iPhone konsep yang utama yaitu dengan Transparent Screen yang lebih jernih.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Konsep iPhone Masa Depan
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://downloadmp3books.blogspot.com/2013/03/konsep-iphone-masa-depan.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
0 komentar:
Posting Komentar